Sahabat Guru perlu mengetahui bahwa buku panduan ini disusun atas 4 unit dengan berdasarkan elemen pertunjukan secara terpadu. Elemen- elemen pertunjukan disajikan dalam bentuk langkah pembelajaran yang mengintegrasikan ragam permainan teater. Buku panduan ini, juga, memberikan kemudahan kepada para Sahabat Guru Seni Teater dalam meningkatkan ranah kognitif dan psikomotorik peserta didik berupa…