Buku ini merupakan ikhtiar untuk menerjemahkan Capaian Pembelajaran Pendidikan Pancasila yang telah ditetapkan Kemendikbudristek ke dalam sejumlah aktivitas pembelajaran di kelas. Tidak hanya menyediakan bahan bacaan, buku ini juga menawarkan sejumlah aktivitas pembelajaran yang perlu dilakukan. Tentu saja, guru memiliki kewenangan dan kemerdekaan untuk mendayagunakan secara maksimal apa yang a…
Pemberian materi dalam buku ini berfokus pada materi esensial dengan dilengkapi lembar aktivitas yang bervariasi, sehingga dapat meningkatkan kemampuan berpikir dan kemampuan analisis peserta didik, serta melatih peserta didik untuk menginterpretasi data, dan pengambilan kesimpulan. Lembar aktivitas peserta didik disusun dengan memunculkan proil pelajar Pancasila di dalam aktivitasnya. Pemberia…